Moonton kembali memanjakan para pemain Mobile Legends: Bang Bang (MLBB) lewat event terbaru bertajuk Super Value Pass.
Event ini menjadi salah satu yang paling dinantikan karena menawarkan beragam hadiah menarik, mulai dari Diamond hingga kesempatan mendapatkan skin dengan harga yang sangat terjangkau.
Bagi kamu yang rutin login dan gemar berburu item eksklusif, Super Value Pass MLBB jelas sayang untuk dilewatkan.
Lantas, apa itu Super Value Pass MLBB, apa saja hadiahnya, dan berapa harga untuk membuka reward premium? Simak ulasan lengkapnya berikut ini.
Table of Content

