Venomancer adalah salah satu Hero agility dalam game Dota 2 yang sangat menyusahkan lawan ketika gameplay sedang berlangsung.
Pada Hero inilah yang mempunyai poison ataupun efek racun yang bisa menyusahkan tim lawan. Skill serta ultimate yang dimilikinya juga dapat membuat hero lawan akan kewalahan.
Sehingga sangat pas apabila hero yang satu ini dijadikan sebagai semi support apabila kamu satu tim dengan Venomancer.
Inilah tips Dota 2 untuk hero Venomancer yang menjadi ular sangat menyusahkan bagi tim lawan: