Inilah profil dan fakta Twisten Valorant, pro player yang telah diumumkan meninggal dunia beberapa waktu yang lalu.
Valorant memang sukses menghadirkan pemain-pemain muda yang berbakat, sehingga melahirkan pro player.
Kabar duka datang dari skena esports Valorant, Twisten, pemain dari tim Vitality, diketahui telah meninggal dunia di usianya yang ke 19 tahun.
Twisten dilaporkan meninggal pada 7 Juni 2023, kabar ini sangat mengejutkan penggemar esports Valorant, terlebih lagi penggemar Twisten itu sendiri.
Lalu siapakah sebenarnya sosok Twisten? Ada fakta apa saja pada Twisten? Yuk simak informasi selengkapnya di bawah ini!