Kode Redeem FC Mobile Terbaru Hari Ini 17 Juli 2025

- Kode redeem FC Mobile hari ini, 17 Juli 2025
- Klaim kode untuk hadiah menarik seperti player dan Gems
- Perhatikan batas waktu dan cara klaimnya agar tidak kehabisan kuota
Kode redeem FC Mobile hari ini, Kamis, 17 Juli 2025 telah hadir. Yuk, klaim redeem code-nya sekarang agar kamu bisa mendapatkan berbagai hadiah menarik.
FC Mobile adalah game sepak bola yang digemari oleh banyak orang di dunia. Game ini pun menghadirkan berbagai item yang bisa kamu gunakan. Adapun item yang di maksud seperti player hingga Gems.
Namun, nggak semua item tersebut bisa kamu dapatkan secara gratis. Pasalnya, ada beberapa item yang baru bisa kamu dapatkan dengan membelinya terlebih dahulu.
Meski begitu, EA Sports, selaku pengembang dari gamenya, sering membagikan redeem code FC Mobile dengan berbagai hadiah menarik. Kamu pun bisa lihat dan klaim kodenya di sini!
Kode Redeem FC Mobile Terbaru Hari Ini 17 Juli 2025

Berikut ini merupakan kode redeem FC Mobile hari ini, Kamis, 17 Juli 2025.
WORLDWIDE - Defining Legacies Player Item
Namun perlu diketahui, kode tersebut memiliki jangka waktu dan kuota tertentu untuk diklaim. Sehingga, jika melewati batas waktu dan kuota yang ditetapkan, maka kode tersebut tidak bisa kamu klaim.
Lalu, bagaimana sih cara untuk klaim kodenya?
Cara klaimnya adalah sebagai berikut:
Buka akun FC Mobile di perangkatmu atau bisa kunjungi laman berikut di browser milikmu: redeem.fcm.ea.com
Masuk ke menu Pengaturan atau Event, dan cari pilihan Redeem Code atau Tukarkan Kode
Lalu, masukkan kode redeem yang sebelumnya sudah dirimu dapatkan
Jangan lupa untuk klik tombol Klaim
Jika kodenya masih bisa digunakan, kamu akan langsung menerima hadiahnya di akun FC Mobile milikmu
Kamu bisa memeriksa hadiahnya di Inventory atau Inbox di dalam game
Itulah kode redeem FC Mobile terbaru pada hari ini, Kamis, 17 Juli 2025. Jangan lupa untuk langsung klaim kodenya sebelum kuotanya habis ya!