Game rhythm untuk smartphone memang banyak, dan diantaranya ada game bertema anime yang punya keunikan sendiri.
Berbagai pilihan game tentunya sudah dipisahkan dengan masing-masing gender yang berbeda, Ternyata terdapat game lain yang bahkan tidak begitu diketahui oleh para gamers yaitu genre game rhythm.
Genre yang satu ini masih berevolusi dengan mengusung tema anime dan pop culture ala Jepang. Sehingga para gamers tetap bisa menikmatinya melalui platform mobile.
Inilah beberapa rekomendasi game rhythm yang mengusung tema anime untuk dimainkan melalui smartphone.