Material atau tumbuhan Sea Ganoderma adalah tumbuhan yang hanya tumbuh pada beberapa bagian tertentu di negara Inazuma.
Tumbuhan satu ini tidak ada pada tempat biasa seperti pada tumbuhan lainnya. Sebab, dia hanya ada di bagian tepian air atau pantai Inazuma saja.
Secara umum, banyak sekali kegunaan yang dapat kamu lakukan saat mengumpulkan Sea Gandoerma di Genshin Impact.
Contohnya seperti material ascend untuk karakter. Beberapa lokasi farming Sea Ganoderma adalah sebagai berikut.