Jelang akhir tahun 2025, Steam mengadakan promo besar-besaran dalam Black Friday Sale.
Black Friday adalah musim belanja yang kerap terjadi di hari Jumat sesudah Thanksgiving. Pasalnya, ada banyak orang yang mulai belanja untuk pekerluan hari Natal.
Meskipun bukan budaya Indonesia, beberapa marketplace luar negeri kerap mengadakan diskon Black Friday, salah satunya adalah Steam.
Di Black Friday Sale ini, kamu bisa mendapatkan beberapa game dengan diskon besar. Game seharga ratusan ribu, bisa diperoleh dengan puluhan ribu saja.
GGWP sudah mengumpulkan beberapa rekomendasi game dengan diskon Black Friday yang bisa kamu dapatkan di Steam.
Segera borong karena promo ini hanya berlaku sampai tanggal 1 Desember 2025! Cek rekomendasi game-nya di bawah ini!

